Komunitas Weron People Bagikan Bubuk Abate Gratis Cegah Penyebaran DBD

pasfmpati.com, Pati Trangkil: Komunitas Pemuda Weron People membagikan bubuk abate gratis ke warga Dukuh Weron Desa Tegalharjo Kecamatan Trangkil Kabupaten Pati. Ini, sebagai upaya memberantas kembang biak nyamuk saat musim hujan, terutama nyamuk aedes aegypti pembawa virus demam berdarah dengue (DBD). Ketua Komunitas Pemuda Weron People Paminto mengatakan, dengan penebaran bubuk abate, akan mematikan jentik […]
Antisipasi Potensi Bencana Hidrometerologi, Polresta Pati Gelar Apel Gabungan

pasfmpati.com, Pati Kota: Polresta, Kodim 0718, dan Pemkab Pati bersiap menghadapi potensi bencana hidrometerologi, seperti banjir, tanah longsor dan cuaca ekstrim. Sebagai bentuk kesiapan itu, Polresta Pati mengadakan apel gabung menghadapi bencana hidrometerologi, Senin pagi (9/12/2024). Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama mengatakan, apel tersebut sebagai bentuk kesiapan awal penanganan bila terjadi bencana. Persiapan […]