Firman Soebagyo Dorong Transformasi BULOG Hadapi Kenaikan Harga Beras

pasfmpati.com, Pati Kota : Anggota Komisi IV DPR RI, Firman Soebagyo, mendorong percepatan transformasi Perum BULOG guna memperkuat peran dan kewenangannya dalam menjaga stabilitas harga dan ketersediaan pangan nasional, terutama menghadapi kenaikan harga beras yang terjadi di sejumlah daerah.

Leker Arang Tradisional, Bertahan Ditengah Gempuran Jajanan Kekinian

pasfmpati.com, Pati Kota ; Ditengah gempuran makanan kekinian, leker arang sampai sekarang masih menjadi jajanan primadona tradisional. Jajanan ini, masih dapat dijumpai di pinggiran jalan protokol di Kabupaten Pati. Pelestari cita rasa klasik ini, bernama Risma Rahmawati, yang akrab disapa Risma. Dia mengaku, usaha leker arang yang ia tekuni bukanlah usaha baru. Namun warisan dari […]

Haul Syeikh Ahmad Mutamakkin Disambut Meriah Warga Kanjengan

pasfmpati.com, Pati Margoyoso ; Haul Syeikh Ahmad Mutamakkin digelar penuh khidmat oleh masyarakat Desa Kajen, Kabupaten Pati. Kegiatan ini mengenang perjuangan dakwah beliau menyebarkan Islam di wilayah pesisir utara Jawa. Ketua Panitia Haul, Cak Ulil Amri, menjelaskan haul ini menjadi media pengingat sejarah perjuangan spiritual Sang Syeikh. Penyelenggara haul tahun ini pemerintah desa setempat dan […]

Putusan MK Hapus Sistem Tandem, Dinamika Politik Berubah

pasfmpati.com, Pati Kota ; Putusan Mahkamah Konstitusi melarang sistem caleg tandem pada pemilu pusat dan daerah di semua tingkatan wilayah Indonesia. Dampak keputusan ini sangat besar terhadap strategi pemenangan dan hubungan caleg dengan pemilih secara langsung. Menurut Anggota DPR RI H Firman Soebagyo SE MH, larangan sistem tandem kini memaksa caleg memilih jalur tunggal, tanpa […]

Supir Angkot Bertahan di Tengah Penurunan Jumlah Penumpang

pasfmpati.com, Pati Kota ; Masyarakat kini mulai meninggalkan transportasi moda angkutan kota (angkot). Ini seiring hadirnya model angkutan dalam jaringan ojek online (Ojol), hingga membuat para awak angkot semakin kehilangan mata pencaharian.

Bupati Tindaklanjuti Pandangan Fraksi untuk Kebijakan 2025

pasfmpati.com, Pati Kota ; Bupati Pati Sudewo menegaskan komitmen menindaklanjuti pandangan umum fraksi DPRD sebagai bahan penyusunan kebijakan 2025. Pernyataan itu disampaikan usai menghadiri Rapat Paripurna Penyampaian Pandangan Umum Fraksi atas Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2024, Kamis (26/6). Sudewo menyebutkan, sebagian besar rekomendasi fraksi menyoroti peningkatan pendapatan daerah serta perbaikan pelayanan publik.

Mobil APV Terbakar di Pucakwangi, Dua Luka dan Kerugian Puluhan Juta

pasfmpati.com, Pati Pucakwangi ; Mobil Suzuki APV terbakar hebat di Jalan Pucakwangi–Jakenan, Rabu malam (25/6), mengakibatkan dua korban luka dan kerugian puluhan juta rupiah. Kobaran api yang muncul tiba-tiba dari bagian mesin membuat panik warga sekitar Dukuh Kudur, Desa Pelemgede. Mobil bernomor polisi K 1615 QE itu dikemudikan Agus Santoso (43) bersama istrinya, Anik Winarsih […]

Inovasi Kentang Keriting Tuai Banyak Peminat

pasfmpati.com, Pati Kota : Inovasi jajanan modern kini makin digemari, karana rasa lezat dan tampilan yang menarik. Salah satunya adalah kentang keriting dengan saus khas yang mulai populer di kalangan warga Pati. Risma, penjual jajanan ini, mulai berjualan sejak Sabtu, 14 Juni 2025. Dari awal membuka, dagangannya langsung mencuri perhatian masyarakat.

Industri Garam Pati Bangkitkan Harapan Petani Lokal

pasfmpati.com, Pati Batangan : Peresmian pabrik garam industri di Pati menjadi titik awal peningkatan kesejahteraan petani garam pesisir utara Jawa. Kolaborasi antara BUMD SPJT dan Pemprov Jateng ini diharapkan mendorong kemandirian produksi garam nasional. Sekda Provinsi Jawa Tengah menyampaikan bahwa proyek sempat tertunda karena kendala pemenuhan syarat TKDN nasional.